Senin, 16 November 2009

PROGRAM HUBUNGAN INDUSTRI/HUBUNGAN MASYARAKAT

PROGRAM HUBUNGAN INDUSTRI/HUBUNGAN MASYARAKAT
POLITEKNIK TEDC BANDUNG TAHUN AKADEMIK 20009/2010

Merujuk pada Surat Tugas Direktur Nomor : 752/TEDC/ST-DIR/XI/2009
Telah dibentuk Team Hubungan Industri/Hubungan Masyarakat untuk menjalankan tugas :
· Membantu Bidang Akademik program KKL/PKL
· Memonitor kegiatan KKL/PKL
· Mengadministrasi Jurnal KKL/PKL
· Membuat Laporan secara periodik kepada PDI diteruskan pada Direktur
Kami dari Team III ( Dendin.Hendarin.rudi ) telah menyusun Program Kerja yang terbagi tiga
Kelompok kegiatan pokok …
I. KEGIATAN PRA KKL/PKL Yang terdiri dari :
a.Pembuatan Proposal KKL
b.Pencarian Industri
c.pembekalan kepada Mahasiswa
d.Surat Usulan KKL
e.Balasan Ijin kuliah Kerja Lapangan
II. PELAKSANAAN KKL/PKL Yang terdiri dari :
a.Orientasi Industri meliputi : Wawasan Industri,Komunikasi,Kerja sama dan Sistem Kerja
b.Pelaksanaan KKL meliputi : Melaksanakan Tugas-tugas yang ditulis dalam Guide Line/
Modul serta jika memungkinkan dapat bekerja di Lini Produksi yang relevan dengan tuntutan Mata Kuliah Semester yang bersangkutan
III.PASCA KULIAH KERJA LAPANGAN yang terdiri dari :
a.Menyerahkan : Form KKL 02 dari Pembimbing Industri ,Laporan KKL dan Tugas yang di –
minta dalam Guide Line/modul.
b.Seminar KKL : Penilaian oleh Dosen Penguji ( form KKL 01 dan KKL 03 )

Catatan :
Penilaian Mata Kuliah Industri ( form KKL 01 ) nilai permata kuliah = 60% tugas+40% Seminar. Kelulusan KKL Semester 4,6 dan 7 penilaian berdasarkan form KKL 04
Penilaian akhir KKL ( gabungan nilai semester 4,6dan7 ) nilai akhir = 50% KKL I( Smt4)+30%KKL2(Smt6)+20%KKL3(Smt7)

Dari data yang kami himpun sementara peserta KKL dapat saya jelaskan ……
1. Jumlah peserta KKL 50 Orang dari 4 jurusan yang terdiri dari :
· Teknik Informasi dan Komunikasi angkatan 2007 dan 2008 = 16 Orang
· Teknik Otomasi angkatan 2007 dan 2008 = 15 Orang
· Teknik Mekanik Industri dan Desain Angkatan 2007 = 8 Orang
· Komputer Akuntansi angkatan 2006 dan 2007 = 11 Orang

2. Jumlah perusahaan yang dipakai KKL adalah 26 Perusahaan ( berdasarkan data sementar )
3. Perangkat dan Dokumen yang telah disiapkan terdiri dari :
a. Surat usulan KKL
b. Ijin Kuliah Kerja Lapangan
c. Pedoman KKL
d. Pedoman Penulisan laporan KKL
e. Daftar Perusahaan Tempat KKL Mahasiswa Politeknik TEDC Bandung
f. Desain Program KKL tahun 2009/2010
g. Daftar Mahasiswa Peserta KKL
h. Program Kerja Team III

Demikian Informasi yang dapat kami sampaikan untuk sementara dan selanjutnya kami
Coba untuk menindak lanjuti tugas sampai tuntas.

Cimahi, November 2009


Team III
1. Dendin
2. Hendarin
3. Rudi

Jumat, 16 Oktober 2009

Kegiatan Kemahasiswaan

Program Kegiatan Kemahasiswaan Politeknik TEDC Bandung

1. Penalaran Keilmuan
- Forum Akademik > Segala bentuk pertemuan ilmiah seperti seminar, lokakarya, simposium, diskusi panel dsb.
-Lomba ilmiah seperti > Lomba Karya Tulis, Pemilihan Mahasiswa berprestasi, Program Kreativitas Mahasisawa, Pameran Ilmiah, Lomba Karya Inovatif.

2. Minat dan Kegemaran
-Olahraga
- Kesenian

3. Peningkatan Kesejahteraan Mahasiswa
- Bea Siswa
- Koperasi
- Bursa Buku
- Masjid Kampus
- Bimbingan Konseling

4. Bakti Sosial
- Kegiatan Sosial Kemanusiaan
- Kerja Bakti
- Pelestarian Lingkungan Hidup

5. Organisasi Mahasiswa
- Badan Eksekutif Mahasiswa
- Majelis Permusyaratan Mahasiswa
- Unit Kegiatan Mahasiswa : UKM Seni, UKM Sepakbola, UKM Pencaksilat, Pers Mahasiswa, Mujahid Kedokteran Farmasi Islam, Ikatan Komunikasi Mahasiswa Islam (IKMI), Persekutuan Mahasiswa Kristen (PMK)
- Himpunan Mahasiswa Jurusan : Himpunan Mahasiswa Elektro, Himpunan Mahasiswa Mesin

Workshop dan sosialisasi PKM Tahun 2009

Bidang Kemahasiswaan Politeknik TEDC Bandung telah ikut berpartisipasi dalam kegiatan Workshop dan sosialisasi Program Kreativitas Mahasiswa Penelitian (PKM-P) Tahun 2009 pada tanggal 9-10 Oktober 2009 bertempat di Institut Teknologi Telekomunikasi Bandung yang berkerjasama dengan DP2M Ditjen Dikti. Sebagai delegasi dari Politeknik TEDC Bandung yaitu Bapak Rudi M. Simorangkir, S.Pd.

Parameter Pengembangan Bidang Kemahasiswaan

Parameter Pengembangan Bidang Kemahasiswaan Politeknik TEDC Bandung

1. Penyaringan/ seleksi mahasiswa baru
2. Penjaringan/ Talents Scouting
3. Profil Mahasiswa
4. Kegiatan Kemahasiswaan
5. Layanan Mahasiswa
6. Kinerja Mahasiswa